Pengelolaan DAS Citarum Berkelanjutan.

Idteknologi157
JudulPengelolaan DAS Citarum Berkelanjutan.
AbstrakSungai citarum merupakan sungai utama di DAS Citarum yang dimanfaatkan untuk berbagai keperluan, tidak hanya digunakan oleh 7 kabupaten dan 2 Kota di Jawa Barat tetapi juga sebagai sumber air baku air minum Kota Jakarta. Penurunan kualitas maupun kuantitas Sungai Citarum sudah sangat memprihatinkan, kondisi tersebut diakibatkan oleh kesadaran masyarakat dan pemerintah yang belu optimal. Peraturan-peraturan Pemerintah sudah ada tetapi pelaksanaan dilapangan belum maksimal dibarengi penegakan hukum yang tidak jalan. Informasi, komunikasi antar pemerintah Kabupaten/Kota dan Pemerintah Propinsi dan antara Pemerintah Propinsi DKI dengan Pemerintah Propinsi Jawa Barat dan seluruh ?stake holders? merupakan jalan yang harus ditempuh dalam membuat perencanaan dan melaksanakan kegiatan untuk tercapainya Pengelolaan DAS Citarum secara berkelanjutan.
KatakunciPengelolaan DAS Citarum, Kualitas dan Kuantitas Sungai Citarum
Kategori7
MediamasaJurnal Teknologi Lingkungan, Vol. 3 No. 2, Mei 2002
Alamatlinkhttp://www.kelair.bppt.go.id/Jtl/2002/vol3-2/01pengel.pdf
PenulisNia Kurniasih
Instansi
Email
Url
Keterangan