Mengirim dan Membaca E-mail Pada Unix

Idteknologi30
JudulMengirim dan Membaca E-mail Pada Unix
AbstrakDi dalam Unix OS banyak sekali public program yang dipakai untuk membaca atau mengirim surat electronik atau email. Program-program ini sering disebut dengan email reader. Masing-masing program mempunyai kelebihan dan kekurangan sendiri-sendiri. Pada Unix OS sendiri sudah mempunyai program mail reader standar, yaitu perintah (mail). Apabila kita telah terbiasa mengirim email dengan menggunakan public program, maka jika kita sedang login di sebuah komputer unix yang belum diinstall public program mail reader tersebut, tentu kita akan merasa kesulitan. Jadi akan lebih baik jika kita terbiasa dulu dengan penggunaan email reader standar dari Unix, yaitu perintah (mail).
Katakuncipine, emacs, mnews, carbon copy, uudecode, uuencode, mailbox, mqueue, NetBSD
Kategori8
MediamasaInfo Komputer, Juni 1996
Alamatlinkhttp://www.kelair.bppt.go.id/Sitpa/Artikel/Sendmail/sendmail.html
PenulisHeru Dwi Wahjono, B.Eng.
Instansi
Emailheru@webmail.bppt.go.id
Url
Keterangan