Idteknologi | 790 |
Judul | Preliminary Study: Phytoremediation Of Carwash Wastewater By Using Vetiver Grass |
Abstrak | limbah cair pencucian mobil, phitoremediasi, tanaman Vetiver |
Katakunci | Teknologi Pengolahan Air Limbah |
Kategori | 2 |
Mediamasa | http://www.kelair.bppt.go.id/Jtl/2012/harilh/03astudi.pdf |
Alamatlink | J. Tri Astuti, L. Sriwuryandari, Agung Priantoro dan T. Sembiring |
Penulis | jtri001@lipi.go.id; jtriastuti@yahoo.co.id |
Instansi | Penelitian ini bertujuan untuk mengkarakterisasi tanaman Vetiver dalam remediasi limbah cair pencucian mobil. Dua jenis media digunakan sebagai perlakuan yaitu Phenol (M1) dan limbah cair pencucian mobil (M2). Vetiver ditanam secara hidroponic menggunakanakuarium dari bahan gelas selama 54 hari dan kemudian diamati sifat pertumbuhannya yang meliputi jumlah tangkai, jumlah daun, panjang daun, dan ratio bagian akar: batang. Eliminasi bahan pencemar, yaitu TSS, total N, N-NO2, N-NO3, PO4, detergendan phenol dianalisa. Data menunjukkan bahwa vetiver dengan media M2 dan M1 masing-masing menghasilkan 21.67 dan 13.33 tangkai baru. Pembentukan tangkai pada media M2 62.57% lebih tinggi dibanding M1. Jumlah daun bertambah 2.83 dan 2 kali lipat untuk M2 dan M1. Panjang daun antara kedua media tidak berbeda nyata. Root: shoot ratio vetiver pada M2 adalah 0.389, lebih tinggi dibanding M1 (0.224). Eliminasi N; N-NO2; N-NO3, dan detergen mencapai 85.65; 79.41; 98.94; dan 80.08%. Eliminasi terhadap pollutant lainnya relativ rendah dan perlu studi lebih lanjut untuk menguji hasil yang diperoleh. |
Email | |
Url | |
Keterangan | |
---|